Senin, 17 Maret 2008

Komentar MK Antropologi : Penyebaran (unsur-unsur) Kebudayaan


Dalam jaman serba praktis sekarang ini, penyebaran kebudayaan dari satu tempat ketempat yang lain sangat cepat sekali. Bahkan tanpa adanya kontak langsung antara individu, karena penyebaran kebudayaan disebarkan melalui media elektronik yang serba canggih.Terlepas dari positif negatifnya dampak penyebaran unsur – unsur kebudayaan tergantung bagaimana yang dapat kita “adopsi” sebagai kebudayaan yang akan kita anut sesuai dengan kemampuan otak kita dan kepribadian kita. Filterisasi sangat diperlukan dalam penerimaan unsur – unsur kebudayaan yang masuk dalam masyarakat maupun dalam diri kita.

Tidak ada komentar: